Layanan Pemeriksaan Psikologi/Psikotes

Pemeriksaan psikologi merupakan upaya untuk mengetahui karakteristik atau gambaran kepribadian individu melalui serangkaian tugas yang diberikan terhadap individu tersebut. Aspek yang dapat digali dari pemeriksaan psikologi adalah kecerdasan, kepribadian, dan sikap kerja.

Dalam Perusahaan, pemeriksaan psikologi dapat digunakan untuk keperluan seperti seleksi, promosi, penempatan jabatan, pengembangan diri dan pembinaan, dan pemetaan potensi.

Aspek yang dapat digali dari pemeriksaan psikologi adalah aspek kecerdasan, aspek kepribadian dan aspek sikap kerja.

Metode Psikotes

Metode pemeriksaan psikologi dapat dilaksanakan sesuai kebutuhan, yaitu melalui:
1. Tes tertulis
2. Interview / wawancara berdasarkan perilaku
3. Group Discussion
4. Case Study

Bentuk Laporan

Laporan yang dapat kami sajikan sifatnya beragam sesuai kebutuhan. Berikut adalah bentuk laporan yang kami tawarkan :
1.  Psikogram
2. Deskripsi kepribadian
3. Rekapitulasi psikogram

Biaya / Investasi

Biaya yang kami tawarkan bergantung pada target peserta dan jenis laporan yang dapat diperoleh. Biaya ini berdasarkan pada perhitungan pelaksanaan tes klasikal/kelompok, dengan perhitungan minimal 25 orang. Apabila jumlah peserta di bawah 25 orang maka akan dikenakan biaya tambahan.

Psychological Research & Development Center

© 2024 All rights reserved